Tips dan Trik SEO Pada Blog Baru

Ditulis oleh: -
Tips dan Trik SEO Pada Blog Baru | Sudah lama saya tak kembali muncul di blog ini.. dikarenakan saya selalu mengurus blog yang satunya lagi hehe..
oke dah langsung aja pada intinya.. saya akan berbagi tips dan trik seo pada blog baru..
penasaran gak? penasaran aja deh ya :P

disini ada 20 Tips dan Trik SEO Pada Blog Baru untuk mengoptimakan SEO..
cara dalam mengoptimalkan seo dari segala sisi,kira kira tahapnya sebagai berikut.. :
  1. Tetapkan Keyword blog yang akan anda buat, anda bisa gunakan Google Adword agar maksimal, cari Keyword yang sesuai dengan tema blog anda.
  2. Buat judul dan description blog anda dengan terdapat Keyword utama anda.
  3. Pastikan pada alamat domain anda terdapat keyword utama anda, apabila sudah dipakai, tambah dengan strip “ – “ atau dengan angka dan yang lainnya.. (mungkin sebagian blogger tidak menyukai trik ini karena terkesan susah diingat dan aneh). Pastikan nama domain anda merupakan keyword anda dan sesuai dengan isi blog nantinya.
  4. Gunakan Template yang SEO Friendly, saya rasa template default dari blogger sudah bagus,.  :D (Tapi saya disini memakai Template SEO Friendly)
  5. Dari sisi kerangka blog, buatlah blog yang memungkinkan pengunjung tertarik atau penasaran untuk menjelajah lebih jauh tentang isi blog anda sehingga pageview blog anda tinggi, dan ini salah satu yang disukai Google saat ini. Fasilitas yang mendukung seo blogspot adalah: Komentar, Related Post, Daftar isi /sitemap, Breadcump, kalau perlu terdapat privacy policy atau sarat dan ketentuan, fasilitas share ke jaringan sosial seperti facebook, tweeter, dll.
  6. ketika blog anda siap posting tanamkan 5 sampai 10 artikel Perdana, dan lakukan update blog secara berkala.
  7. Siapkan artikel SEO on page dengan kriteria (point 8 sampai 12)
  8. Buat artikel sealami mungkin,  tulisan asli anda sendiri alias bukan Copy paste, kalaupun harus mengcopy artikel dari blog lain ambil ilmunya, coba praktekan dan tulis kembali dengan gaya bahasa anda sendiri. Kenapa anda harus dipraktekan? Karena selain memastikan bahwa isi artikel adalah benar, anda juga mempunyai pengetahuan dan siap apabila ada pengunjung yang bertanya tentang teknis dari artikel yang anda tulis.
  9. Pastikan Keyword utama artikel berada pada Judul artikel, paragraph pertama dan terakhir, dan diberi penekanan dengan huruf tebal, miring atau garis bawah. Pastikan penekanan kata kunci utama atau main keyword density dalam sebuah artikel berkisar antara 2% – 5% dimana patokannya adalah tiap paragraf mengandung kata kunci utama 
  10. Buat artikel yang unik sebagai penguat seo blogspot, contohnya pada judul artikel berisi angka: “7 langkah mereset ID dan password blogger blog”, tetapi anda tidak perlu membuat seluruh artikel yang unik ya…
  11. Buatlah internal link antara artikel dan ke artikel utama (buatlah rangkaian link seperti melingkar), dan satu external link ke situs yang kuat pagerank dimata Google dan ada kaitannya dengan artikel anda. 
  12. Monitor hasil tulisan anda, pastikan tidak sama dengan blog orang lain, gunakan fasilitas gratis dari Copyscape.
  13. Setiap selesai posting artikel, daftarkan artikel anda ke directori artikel seperti: infogue.com, atau lintas berita.com, dll, ini berfungsi selain mendapatkan backlink, mempercepat index di google, juga menambah ramainya pengunjung ke blog anda dan seo blogspot pun semakin kuat. 
  14. Daftarkan blog baru anda ke Mesin pencari terbesar seperti: Google, Yahoo, Bing, dll.
  15. Daftarkan sitemap blog anda ke Google webmaster 
  16. Daftarkan blog anda ke Google Analystic utnk mengetahui perkembangan blog anda. 
  17. sering-seringlah blogwalking untuk mendapatkan backlink, yaitu mengunjungi blog orang lain yang relavan dengan blog kita dan tinggalkan komentar di blog tersebut.
  18. Perhatian: tinggalkan komentar yang sealami mungkin di situs yang anda kunjungi, hindari komentar ala kadarnya seperti: nice blog, than’ks, good article masih seputar backlink untuk memperkuat seo blogspot anda, masuklah ke situs-situs, forum-forum, registrasi dan tanamkan Url situs kita disana. Jangan lupa lakukan Ping URL account di situs yang kita tanamkan backling tadi. Perhatian: jangan mencari backlink lebih dari 10 setiap harinya, nanti di vonis Spam, dan agar menjaga backlink terlihat alami, anda tidak harus selalu mencari backlink ke situs high page rank dan do Follow. 
  19. Sering-sering lah mencari ilmu tentang seo blogspot ke blog lain, dan jangan sungkan bertanya ke kawan yang mempunyai pengetahuan tentang seo. 
  20. Yang paling penting SABAR yang terpenting sudah berusaha, segala sesuatunya tidak bisa Instan.. butuh waktu dan kesabaran…
 oke sekian dulu bro.. semoga bermanfaat artikelnya.. ;)

6komentar:

  1. mantep sob infonya , di update lagi ya tips SEO yang lainya :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. oke gan..
      akan saya usahakan .. :D

      Hapus
  2. wah, keren artikelnya gan.
    jangan lupa mampir ke http://adeputra-pkp.blogspot.com

    BalasHapus
  3. mampir ke sini yah ada info penting.. www.bukuhidupandre.blogspot.com

    BalasHapus

1 Komentar Anda Berguna Bagi Saya.. Sebagai Tanda Anda Telah Mengunjungi Blog Kusam Saya.. :)